- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Postingan
Menampilkan postingan dari 2018
ALAT DAN BAHAN MENGGAMBAR MODEL
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Beberapa alat dan bahan yang dapat digunakan dalam menggambar model dapat di jumpai dalam berbagai ukuran dan jenis barang seperti pensil, penghapus, kertas dan sebuah papan gambar. Barang-barang ini memiliki fungsi dan kegunaannya masing-masing. 1. PENSIL Pilihlah yang berukuran 2H-H (keras), HB (medium), dan B-2B (lunak). Gunakan peraut pensil untuk memperuncing ujung pensil. Kita juga bisa menggunakan sepotong kecil kertas amplas untuk mempermudah mengatur keruncingan pensil sesuai dengan kebutuhan. 2. PENGHAPUS Pilihlah penghapus yang lunak dan lentur untuk membersihkan garis-garis pensil tanpa merusak kertas. 3. KERTAS Gunakan kertas gambar sesuai dengan kebutuhan, jangan terlalu tipis dan usahakan yang memiliki tekstur. Beberapa jenis kertas dapat digunakan untuk menggambar model seperti kertas ukuran standar (A3, A4, kwarto). Untuk latihan, bisa juga menggunakan kertas buram. 4. PENSIL WARNA Penggunaan
UNSUR - UNSUR GAMBAR MODEL
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Setelah memahami prinsip apa saja yang harus diperhatikan dalam menggambar, maka kami akan memberikan penjelasan tentang unsur-unsur apa saja yang dibutuhkan untuk menggambar model. Garis Garis terbentuk melalui goresan atau tarikan dari titik yang satu ke titik yang lain. Bidang Bidang merupakan permukaan yang datar yakni suatu garis yang dipertemukan ujung pangkalnya akan membentuk bidang, baik bidang geometrik maupun bidang organik. Bidang juga mempunyai sifat yang beragam sesuai bentuknya. Bentuk Bentuk terjadi melalui penggabungan unsur bidang. Contoh dari bentuk adalah sebuah kotak terwujud dari empat sisi bidang yang disatukan. Warna Warna memiliki 3 dasar yakni merah, kuning, dan biru. Kemudian dari ketiga warna tersebut, dapat diperoleh berbagai jenis warna melalui proses pencampuran. Tekstur Tekstur merupakan permukaan suatu benda, ada yang halus ada yang kasar. Tekstur kasar misalnya terdapat pada batang kayu, daun, dan batu. Nada Gelap-Teran
PRINSIP MENGGAMBAR MODEL
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
a. Komposisi Komposisi atau tata susunan merupakan cara kita menyusun dan mengatur objek gambar yang digunakan sebagai model gambar sehingga hasil gambar tampak menarik dan indah. Komposisi dapat dibuat melalui bentuk objek gambar, warna objek gambar, jenis objek gambar, dan latar belakang gambar. Komposisi Simetris adalah komposisi yang membagi bidang menjadi 2 bagian yang sama persis. Komposisi simetris merupakan penataan objek pada semua bagian disusun sama dengan bentuk yang sama pula, sehingga keseimbangan tercipta dengan sendirinya. Komposisi Asimetris adalah penataan objek pada tiap bagian tidak sama dengan bentuk yang tidak sama pula, tetapi memiliki keseimbangan yang sama. Komposisi Sentral adalah penataan objek secara memusat dengan bagian tengah sebagai porosnya, sehingga keseimbangan dapat tercapai. b. Proporsi Suatu benda tersusun dari suatu kesatuan berdasarkan ukuran antara bagian satu dengan bagian lainnya. Kesebandingan, keseimbangan, atau kes